Pemanfaatan Limbah GGBFS Dan Bottom Ash Sebagai Substitusi Prekursor Semen Pada Mortar GeopolimerBHAGINDA YUSHAR ARELIANO / Ahmad Yudi S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2002Pembangunan infrastruktur di Indonesia memiliki peningkatan yang signifikan, hal ini turut memacu produksi semen portland yang meningkat juga, proses pembuatannya menyumbangkan emisi gas CO2 yang banyak. Oleh karena itu, solusi untuk mengurangi dampak negatif tersebut harus segera dicari, salah satu... |
Analisis Pengaruh Limbah Ampas Kopi Sebagai Bahan Substitusi Agregat Halus Pada Mortar GeopolimerMaresa Armintha Rani / Ahmad Yudi S.T., M.T. / Teknik Sipil, -0001Pertumbuhan pesat Indonesia dalam sektor konstruksi telah meningkatkan permintaan akan beton, yang berdampak pada peningkatan produksi semen portland. Produksi semen menghasilkan emisi CO2 yang signifikan, berkontribusi terhadap pemanasan global. Untuk mengurangi dampak negatif tersebut, bahan p... |
Analisis Pemanfaatan Tempurung Kelapa Sebagai Agregat Halus Pada Beton Geopolimer Berbasis Fly AshSephia Melanie Syahri / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Beton sebagai material konstruksi mengalami peningkatan permintaan dan pada daerah tertentu yang memiliki keterbatasan material untuk mendapatkan material seperti pasir dan semen. Untuk itu limbah tempurung kelapa dapat digunakan sebagai alternatif bahan material untuk campuran beton, karena produks... |
Analisa Pengaruh Penggunaan Kertas HVS Sebagai Substitusi Agregat Halus Terhadap Nilai Kuat Tekan BetonRawid Panji Asmara / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Beton merupakan bahan pembuat bangunan yang terbuat dari campuran semen, agregat halus, agregat kasar, dan bahan tambah lainya. Limbah kertas yang dihasilkan terutama di instansi perkantoran, menjadi bukti dari luas nya pemanfaatan kertas dalam kehidupan sehari-hari, maka dari itu limbah tersebut di... |
Efektifitas Penambahan Cangkang Bekicot Sebagai Pengganti Agregat Halus Pada Beton Ramah LingkunganEugenia Brigita Br Tarigan / Aulia Annas Mufti, S.T., M.Eng. / Teknik Lingkungan, 2025Kebutuhan akan bahan konstruksi yang terus meningkat seiring meningkatnya pembangunan mengakibatkan penipisan sumber daya alam yang membutuhkan waktu lama untuk terbentuk. bahan konstruksi beton yang dapat disubstitusi adalah agregat halus. berdasarkan dari permasalahan tersebut, tujuan dari p... |
Pemanfaatan Limbah Beton Ready Mix sebagai Material Substitusi Agregat Halus pada Campuran Beton terhadap Kuat Tekan Mutu Fc’ 25 MPaSilva Febrianti / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Peningkatan pembangunan infrastruktur di Indonesia menaikkan kebutuhan beton. Namun, penggunaan agregat halus alami secara terus-menerus berdampak buruk bagi lingkungan, seperti erosi sungai dan rusaknya ekosistem. Untuk mengatasi hal tersebut, penelitian ini bertujuan mengevaluasi potensi pemanfaat... |
Pemanfaatan Limbah Beton Ready Mix sebagai Material Substitusi Agregat Halus pada Campuran Beton terhadap Kuat Tekan Mutu Fc’ 30 MPaM. Yuan Sepri Zain / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Peningkatan jumlah penduduk mendorong kebutuhan akan material konstruksi, terutama beton, yang berdampak pada meningkatnya produksi dan limbah beton. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kuat tekan beton dengan memanfaatkan limbah beton ready mix sebagai substitusi agregat halus, serta menent... |
ANALISIS PEMANFAATAN LIMBAH READY MIX SEBAGAI MATERIAL SUBTITUSI AGREGAT HALUS PADA CAMPURAN BATA BETON TERHADAP KUAT TEKAN DAN DAYA SERAP AIRMargaret Salsabella Sihaloho / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Pertumbuhan sektor konstruksi di Indonesia menuntut penggunaan material bangunan yang lebih ramah lingkungan dan efisien. Salah satu limbah yang berpotensi dimanfaatkan adalah limbah ready mix, yaitu sisa hasil pencucian concrete mixer yang mengandung senyawa penyusun bata beton seperti semen dan ag... |